04 Februari 2025
Mengenal Tugas & Fungsi Ditjen Planologi Kehutanan
Mengenal Tugas & Fungsi Ditjen Planologi Kehutanan Sobat Plano tahukah kamu? Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan memiliki peran penting dalam menjaga kelestarian hutan di Indonesia! Sebagai bagian dari Kementerian Kehutanan, Ditjen Planologi Kehutanan bertugas merumuskan dan melaksanakan kebijakan pemantapan kawasan hutan. Apa saja yang dilakukan?
✅ Menyusun rencana dan penggunaan kawasan hutan
✅ Menginventarisasi dan memantau sumber daya hutan
✅ Mengukuhkan dan menata kawasan hutan
✅ Memberikan bimbingan teknis & supervisi
✅ Melakukan evaluasi & pelaporan kebijakan kehutanan Dengan tugas ini, Ditjen Planologi Kehutanan memastikan bahwa kawasan hutan tetap terjaga dan dimanfaatkan secara berkelanjutan.
Selengkapnya
Mengenal Tugas & Fungsi Ditjen Planologi Kehutanan Sobat Plano tahukah kamu? Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan memiliki peran penting dalam menjaga kelestarian hutan di Indonesia! Sebagai bagian dari Kementerian Kehutanan, Ditjen Planologi Kehutanan bertugas merumuskan dan melaksanakan kebijakan pemantapan kawasan hutan. Apa saja yang dilakukan?
✅ Menyusun rencana dan penggunaan kawasan hutan
✅ Menginventarisasi dan memantau sumber daya hutan
✅ Mengukuhkan dan menata kawasan hutan
✅ Memberikan bimbingan teknis & supervisi
✅ Melakukan evaluasi & pelaporan kebijakan kehutanan Dengan tugas ini, Ditjen Planologi Kehutanan memastikan bahwa kawasan hutan tetap terjaga dan dimanfaatkan secara berkelanjutan.